DRAM
Raup 436 Triliun dari Bisnis DRAM, Harga Ponsel Galaxy Terancam Naik
Kenaikan harga RAM global yang disebabkan oleh teknologi kecerdasan buatan (AI) mulai berdampak signifikan pada sektor pasar ponsel. Konsumen yang berniat untuk membeli ponsel baru pada tahun 2026 harus bersiap menghadapi harga yang lebih tinggi dan pilihan RAM yang terbatas. Selama setahun terakhir, harga RAM telah meningkat dua hingga tiga kali lipat. Meskipun pengguna ponsel […]
2 mins read
